sumber: http://google.co.id
Menurut
kalian, apakah dengan semakin bertambahnya zaman, ilmu pengetahuan semakin
maju?
Menurutku
tidak.
Why?
Karena manusia
manusia jaman sekarang hanya mengembangkan apa yang telah ditemukan oleh
manusia jaman dulu. Yang gak setuju, angkat tangan! Kenapa aku berfikiran
seperti itu?
Karena...
Definisi
dari penemuan adalah menemukan sesuatu yang baru. Seperti Einstein yang
menemukan rumus E=mc2 , atau Al-Khawarizmi bapak dari ilmu matematika
yang menemukan aljabar. Orang jaman sekarang menurutku hanya mengembangkan dari
apa yang sudah ditemukan orang orang dulu. Contohnya. Bom nuklir, itu bukan
penemuan baru, itu pengembangan dari rumus milik Einstein. Dasar dari semua
rumus yang kompleks juga dari aljabar yang di temukan oleh Al-Khawarizmi.
Kok bisa?
Ya karena, waktu milik kita, yang kita buang sia sia. Bermain game, chatting,
ngelamun gak jelas, nyepik sana sini, pacaran, hang out, dan sebagainya. Coba penemu
jaman dulu, pasti ga pernah ngelakuin hal hal tadi. Karena waktu dan fikiran
mereka hanya terfokus pada apa yang mereka kerjakan. teknologi sekarang ini, semakin membuat kita terlena dengan berbagai kemudahan. Seperti yang Einstein takutkan. Sehingga membuat manusia menjadi tumpul pemikiran dan rasa
sosialnya. Kita menjadi manusia bodoh yang individualis. Smart technology, stupid people. Sempurna.
sumber: http://google.co.id
Kalian ingin
menjadi manusia seperti itu? Jika tidak, apa yang sebaiknya kalian lakukan? Mulailah
berfikir untuk menemukan sesuatu, atau setidaknya mengembangkan sesuatu. Gunakan
waktu kita sebaik mungkin. Mulai dari sekarang! Karena teknologi dan ilmu
pengetahuan sekarang ini, haus akan penemu dan penemuan baru.
APAKAH KALIAN
ADALAH SALAH SATUNYA?
0 komentar:
Posting Komentar